Djufri Muhamad Resmi Nahkodai Askab PSSI Halbar

- Jurnalis

Selasa, 8 Maret 2022 - 06:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO istimewa

FOTO istimewa

JAILOLO, Djufri Muhamad, resmi dilantik menjadi ketua Asosiasi Kabupaten Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (Askab PSSI) Halmahera Barat, oleh ketua Asosiasi Provinsi (Asprov) Maluku Utara, Adam Marsoly, periode 2021 – 2026.

Kegiatan dengan tema “Dengan Semangat Pelantikan dan Kompetisi U-17 Kita DIAHI Sepak Bola Halmahera Barat yang Berkualitas dan Profesional” itu berlangsung di lapangan Sasadu Lamo Desa Acango, Kecamatan Jailolo, Selasa (8/3).

Ketua Asprov Malut, Adam Marsoly mengatakan, ini merupakan kepercayaan sekaligus tanggung jawab anggota Askab, karena semua tau bahwa pemain bola yang berkualitas di maluku utara itu banyak dari halmahera barat.

Baca Juga :  Apresiasi Pemda dan Bank Maluku-Malut, Apdesi Halbar Akui Setiap Pencairan DD Tidak Pernah Dipersulit

“Saya yakin bahwa Pak Djufri yang dipercayakan sebagai ketua Askab ini bisa membawa sepak bola di halbar yang lebih baik, dan bisa bersaing dengan daerah-daerah lain, bahkan sampai ditingkat nasional,”ungkap Adam dalam sambutannya.

Sementara Bupati Halbar, James Uang menyampaikan, pelantikan Ketua dan Anggota Askab hari ini ia percaya bahwa sepak bola di halbar bisa berkembang dan tumbuh dengan baik.

Orang nomor satu di Pemda Halbar ini juga menjelaskan, pengembangan olahraga itu tidak terlepas dari program unggulan halbar sehat, dengan berbagai bidang olahraga di halmahera barat termasuk sepak bola.

Baca Juga :  Tugas Keluar Daerah, Peran Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Barat Dihandle Asisten

“Sepak bola menjadi fokus prioritas kita dalam pengembangan olahraga di halbar, karena itu pada setiap pengurus Askab yang baru agar betul-betul menyeleksi pemain sepak bola sehingga dari halbar akan tumbuh pemain-pemain nasional yang bermain di internasional yang lahir dari kabupaten halbar,”tandasnya.

 

 

Penulis : Eghez
Editor   : Redaksi

Berita Terkait

Safari Ramadhan di Desa Moiso, Pemda Halbar Berikan Bantuan 85 Juta Untuk Pembangunan Masjid
Halbar Jadi Spesial Lokasi Perdana Safari Ramadhan Gubernur Sherly Laos Hingga Dilaunchingnya Subsidi Mudik 
Dukung Pemkab Hadirkan Investor di Halbar, Ketua Fraksi NasDem Yakin Taraf Hidup Meningkat dan Angka Pengangguran Tergerus
TP-PKK Halbar Masa Bhakti 2025-2030 Resmi Dilantik, Bupati James Uang: Eksistensi PKK Harus Lebih Proaktif Untuk Menjawab Tantangan Zaman
Pekan Depan, Pemda Halbar Mulai Start Safari Ramadhan 1446 Hijriah
Ketum dan Ketua Bidang Kemaritiman DPP Dikabarkan Hadir Pada Konferda Ke-II DPD GMNI di Halbar, Ini Harapan Sekretaris 
Periode Kedua, Akselerasi Peningkatan Taraf Hidup Masyarakat Halbar Jadi Fokus Utama Pemerintahan JUJUR
DPMPD Halbar Harap Bumdes Jeli Manfaatkan Potensi Desa untuk Kesejahteraan Masyarakat 
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 03:08 WIB

Safari Ramadhan di Desa Moiso, Pemda Halbar Berikan Bantuan 85 Juta Untuk Pembangunan Masjid

Kamis, 13 Maret 2025 - 20:08 WIB

Halbar Jadi Spesial Lokasi Perdana Safari Ramadhan Gubernur Sherly Laos Hingga Dilaunchingnya Subsidi Mudik 

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:40 WIB

Dukung Pemkab Hadirkan Investor di Halbar, Ketua Fraksi NasDem Yakin Taraf Hidup Meningkat dan Angka Pengangguran Tergerus

Selasa, 11 Maret 2025 - 21:51 WIB

TP-PKK Halbar Masa Bhakti 2025-2030 Resmi Dilantik, Bupati James Uang: Eksistensi PKK Harus Lebih Proaktif Untuk Menjawab Tantangan Zaman

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:39 WIB

Pekan Depan, Pemda Halbar Mulai Start Safari Ramadhan 1446 Hijriah

Berita Terbaru

Wakil Bupati Halmahera Barat, Djufri Muhamad

Halmahera Barat

Pekan Depan, Pemda Halbar Mulai Start Safari Ramadhan 1446 Hijriah

Selasa, 11 Mar 2025 - 09:39 WIB

error: