Pelaku Penyebar Video Jamaah Calon Haji Dikutuk Keras, Komisi II Bakal Panggil PPIH Halbar

- Jurnalis

Kamis, 1 Juni 2023 - 19:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hardi I Hayun, Ketua Fraksi partai Hanura DPRD Kabupaten Halmahera Barat

Hardi I Hayun, Ketua Fraksi partai Hanura DPRD Kabupaten Halmahera Barat

TERASMALUT.ID – Komisi II DPRD Kabupaten Halmahera Barat (Halbar) Provinsi Maluku Utara (Malut) bakal memanggil Panita Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) setempat.

Pasalnya, Beredar video salahsatu Jamaah Calon Haji (JCH) berusia 86 tahun Kloter 10 asal Kabupaten Halmahera Barat Embarkasi UPG saat berada di dalam Bus hendak menuju ke Hotel di Madinah. disebarluaskan oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab di berbagai sosial media.

Parahnya lagi, Di salahsatu akun sosial media yakni Tiktok  postingannya menggunakan caption yang mengatakan “Jamaah haji asal jailolo Halbar, berangkat bersama suami, tapi suaminya meninggal waktu tiba di ternate”. Postingan tersebut diketahui sudah disukai 19 ribuan, dengan komentar 792 dan sudah disimpan sebanyak 1484.

Baca Juga :  Bupati James Uang Buka Secara Resmi Latsar PNS dan Orientasi P3K Kabupaten Halmahera Barat 

Anggota DPRD Halbar, Hard I Hayun kepada terasmalut.id, Kamis (01/06/23). mengaku mengutuk kerasa kepada pelaku perekam Video salah satu JCH asal Halbar di dalam Bus menuju Hotel di madina kemudian disebarluaskan.

“Saya sangat sayangkan kenapa harus di video dan kemudian dibagi-bagikan sampai akhirnya di posting di Tiktok dengan Narasi Hoax,”sesalnya.

Ketua DPC Partai Hanura Kabupaten Halmahera Barat itu juga menyampaikan bakal memanggil Panita Penyelenggara Ibadah Haji untuk mengklarifikasi kelalaian tersebut.

“Setelah PPIH Halbar kembali dari Makassar, Komisi II bakal memanggil PPIH untuk dilakukan RDP, sebab ini merupakan bentuk kelalaian yang harus dipertanggungjawabkan. Karena ada keluarga yang merasa keberatan dengan video seperti itu,”tegas Hardi.

Baca Juga :  Pemda Halbar Bakal Refocusing Anggaran Penanganan Covid Level IV

Hardi menambahkan, Harusnya sebelum JCH berangkat, PPIH memberikan himbauan apabila terjadi hal-hal yang tidak diinginkan agar tidak divideo dan dibagikan. Apalagi menurutnya kaitannya dengan ibadah haji.

Bahkan yang ditunjuk sebagai petugas pendamping JCH juga sambung dia, yang dilakukan adalah menenangkan beliau bukan justru di video lalu dibagikan ke orang yang tidak bertanggungjawab.

“Ditunjuk sebagai petugas pendamping ketika adanya kejadian seperti itu mestinya dilakukan tindakan-tindakan yang menenangkan bukan justru divideo lalu dibagikan ke orang-orang yang tidak bertanggungjawab,”tandasnya.*(Ghez)

Berita Terkait

Fransiska Renjaan: Pelantikan Julius Marau Sebagai Sekda Halbar Menunggu Izin Mendagri
Berkah Ramadhan, GOW Halbar Berbagi Takjil dan Silaturahmi Bersama Warga Binaan di Lapas Jailolo
Cuaca Ekstrem, Bupati James Uang Imbau Potensi Bencana : Keselamatan prioritas utama
Terpilih Secara Aklamasi, Muhammad Idhar Bakri Pimpin DPD GMNI Maluku Utara Periode 2025-2027
Ringankan Beban Ekonomi Masyarakat, Pemda Halbar Hadirkan GPM Jelang Idul Fitri 
Safari Ramadhan di Desa Moiso, Pemda Halbar Berikan Bantuan 85 Juta Untuk Pembangunan Masjid
Halbar Jadi Spesial Lokasi Perdana Safari Ramadhan Gubernur Sherly Laos Hingga Dilaunchingnya Subsidi Mudik 
Dukung Pemkab Hadirkan Investor di Halbar, Ketua Fraksi NasDem Yakin Taraf Hidup Meningkat dan Angka Pengangguran Tergerus
Berita ini 424 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 25 Maret 2025 - 12:03 WIB

Fransiska Renjaan: Pelantikan Julius Marau Sebagai Sekda Halbar Menunggu Izin Mendagri

Senin, 24 Maret 2025 - 19:12 WIB

Berkah Ramadhan, GOW Halbar Berbagi Takjil dan Silaturahmi Bersama Warga Binaan di Lapas Jailolo

Sabtu, 22 Maret 2025 - 18:17 WIB

Cuaca Ekstrem, Bupati James Uang Imbau Potensi Bencana : Keselamatan prioritas utama

Rabu, 19 Maret 2025 - 03:03 WIB

Terpilih Secara Aklamasi, Muhammad Idhar Bakri Pimpin DPD GMNI Maluku Utara Periode 2025-2027

Selasa, 18 Maret 2025 - 20:09 WIB

Ringankan Beban Ekonomi Masyarakat, Pemda Halbar Hadirkan GPM Jelang Idul Fitri 

Berita Terbaru

error: