Status PPKM Halbar Turun ke Level 3

- Jurnalis

Rabu, 11 Agustus 2021 - 07:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kantor Pemerintah Kabupaten Halmahera Barat

Kantor Pemerintah Kabupaten Halmahera Barat

JAILOLO, defactonews — Penerapan PPKM di Kabupaten Halmahera Barat turun ke level 3, setara dengan Kabupaten/Kota lain Di Provinsi Malut.Hal ini terlihat dari Instruksi Mendagri nomor 32 tahun 2021 tanggal 10 Agustus 2021. Tentang penerapan PPKM Yang di terima Pemda Halbar hari ini (10/8).

Baca Juga :  Kunci Tiga Partai, Juni Mendatang JUJUR Jemput B1KWK

Bupati Halbar James Uang, di Kantor Bupati mengatakan, Pemda Halbar mengucap syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, sebab, ikhtiar kerja sama seluruh warga Halbar dalam menjalankan protokol kesehatan selama penerapan PPKM akhirnya menurunkan status PPKM dari level 4 ke level 3.

Baca Juga :  Hadiri Peletakan Batu Pertama Gereja di Polres Halbar, Bupati Sebut Akan Beri Bantuan

“Untuk itu saya himbau kita semua warga Halbar, agar meningkatkan disiplin menjalankan prokes, serta mendukung program vaksinasi covid19 sehingga kita dapat memproteksi diri dari penularan Covid19 ,”himbau James.

Instruksi mendagri tersebut juga memperpanjang masa PPKM hingga tanggal 23 agustus 2021.

 

(D01/Red)

Berita Terkait

Terpilih Secara Aklamasi, Muhammad Idhar Bakri Pimpin DPD GMNI Maluku Utara Periode 2025-2027
Ringankan Beban Ekonomi Masyarakat, Pemda Halbar Hadirkan GPM Jelang Idul Fitri 
Safari Ramadhan di Desa Moiso, Pemda Halbar Berikan Bantuan 85 Juta Untuk Pembangunan Masjid
Halbar Jadi Spesial Lokasi Perdana Safari Ramadhan Gubernur Sherly Laos Hingga Dilaunchingnya Subsidi Mudik 
Dukung Pemkab Hadirkan Investor di Halbar, Ketua Fraksi NasDem Yakin Taraf Hidup Meningkat dan Angka Pengangguran Tergerus
TP-PKK Halbar Masa Bhakti 2025-2030 Resmi Dilantik, Bupati James Uang: Eksistensi PKK Harus Lebih Proaktif Untuk Menjawab Tantangan Zaman
Pekan Depan, Pemda Halbar Mulai Start Safari Ramadhan 1446 Hijriah
Ketum dan Ketua Bidang Kemaritiman DPP Dikabarkan Hadir Pada Konferda Ke-II DPD GMNI di Halbar, Ini Harapan Sekretaris 
Berita ini 71 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 03:03 WIB

Terpilih Secara Aklamasi, Muhammad Idhar Bakri Pimpin DPD GMNI Maluku Utara Periode 2025-2027

Selasa, 18 Maret 2025 - 20:09 WIB

Ringankan Beban Ekonomi Masyarakat, Pemda Halbar Hadirkan GPM Jelang Idul Fitri 

Selasa, 18 Maret 2025 - 03:08 WIB

Safari Ramadhan di Desa Moiso, Pemda Halbar Berikan Bantuan 85 Juta Untuk Pembangunan Masjid

Kamis, 13 Maret 2025 - 20:08 WIB

Halbar Jadi Spesial Lokasi Perdana Safari Ramadhan Gubernur Sherly Laos Hingga Dilaunchingnya Subsidi Mudik 

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:40 WIB

Dukung Pemkab Hadirkan Investor di Halbar, Ketua Fraksi NasDem Yakin Taraf Hidup Meningkat dan Angka Pengangguran Tergerus

Berita Terbaru

error: